Kamis, 15 Desember 2011

Penjumlahan


Pelajaran matematika di kelas 1 SD
Pak Guru : Jika kamu di beri 2 ekor kelinci lalu di tambah lagi dua ekor kelinci, berapa jumlah                         kelincimu ?
Endi          : Lima ekor pak guru!
Pak Guru : Salah, perhatikan baik-baik. Kamu di beri dua ekor kelinci, lalu di beri dua kelinci lagi,               berapa sekarang jumlah kmelinci mu ?
Endi          : Lima ekor!
Pak Guru : Baiklah, kita coba cara lain. Kamu ku beri dua butir apel, ku tambah lagi dua butir apel.               Berapa apel yang kau miliki ?
Endi           : Empat.
Pak Guru : Bagus. Lalu kenapa jika ku beri dua  kelinci di tambah dua kelinci, kau bilang kelinci mu               jadi lima ?
Endi          : Soalnya saya sudah punya satu ekor kelinci di rumah, pak !

Tidak ada komentar:

Posting Komentar